Langsung ke konten utama

Tips agar rambut sehat berkilau

Assalamualaikum readers:) Rambut merupakan mahkota bagi para perempuan,memiliki rambut yang sehat dan berkilau adalah keinginan setiap perempuan. Namun,untuk memilikinya tidak mudah karena mungkin ada beberapa faktor yang menghambatnya. Berikut tips rambut sehat agar berkilau: Gunakan shampo yang sesuai dengan rambut kita Aplikasikan kondisioner Gunakan masker dan vitamin rambut secara rutin Rutin memotong ujung rambut Jangan keramas terlalu sering  Jangan terlalu sering menggunakan catokan dan pengering rambut Keramas menggunakan air dingin Hindari sinar matahari langsung yang akan membuat rambut kering dan bercabang Menyisir rambut dengan benar Gunakan minyak rambut sesuai kebutuhan

Gambar vektor: Pengertian,ciri-ciri,kelebihan dan kekurangan serta contoh gambar.

Gambar Vektor
Assalamualaikum readers:)

Welcome back to my readers' blog:) kesempatan kali ini saya akan membahas tentang pengertian gambar vektor,ciri-ciri,kelebihan dan kekurangan gambar vektor serta contoh gambar vektor. Sudah tidak asing lagi bukan tentang gambar vektor dalam desain grafis? Jadi sebenarnya apa itu gambar vektor?
Tidak usah berlama-lama,mari kita langsung simak penjelasannya.

Apa itu gambar vektor?

A. Pengertian gambar vektor
      
       Gambar vektor merupakan sebuah gambar yang dihasilkan dari perpaduan antara titik dan garis dengan rumusan matematika, sehingga membentuk sebuah poligon yang menggambarkan objek gambar tertentu.
Pada gambar vektor setiap garis atau titik bisa ditambahkan dengan atribut seperti bentuk, ketebalan garis, kurva, warna garis, serta warna isi.

Santuy gaes,ada banyak aplikasi desain grafis yang akan membantu kalian membuat gambar vektor kok. Aplikasi ini juga terdengar familiar di kalangan kita. Membuat gambar vektor juga ngga harus menggunakan pc,kalian bisa menggunakan smartphone kalian yaps! Saya juga menggunakan smartphone hehhe... aplikasinya seperti
Infinite desain,infinite painter,adobe illustrator draw,skedio,vektor art studio,picsart dan lainnya.

B. Ciri gambar vektor
  • Ukurannya relatif kecil.
  • Tidak akan pecah apabila gambar diperbesar.
  • Tampilan gambar yang dihasilkan kurang nyata dan kurang natural.
  • Saat ditampilkan ke layar monitor, membutuhkan waktu yang cukup lama.

C. Kelebihan dan kekurangan gambar vektor
   Berikut kelebihan dan kekurangan gambar vektor:

a) Kelebihan Gambar Vector 

  1. Ruang penyimpanan lebih efisien.
  2. Objek gambar dapat di ubah ukuran dan bentuknya tanpa menurunkan mutu tampilan
  3. Dapat dicetak pada resolusi tertinggi pada printer.
  4. Menggambar dan bentuk mengedit vektor relatif mudah dan menyenangkan.

b) Kekurangan Gambar Vector 

  •  Tidak dapat menghasilkan objek gambar vektor yang prima ketika mengkonversi objek gambar format bitmap.

D. Contoh gambar vektor
     Ada banyak sekali contoh gambar vektor yang sangat bagus dan menarik. Mereka yang suka dan memiliki bakat pada dunia desain grafis pasti banyak menuangkan ide kreativnya untuk menghasilkan karya terbaik. 
 -saya sedang belajar bagaimana membuat gambar vektor dan saya sudah mencobanya. Karena baru 2 hari ini saya belajar gambar vektor,jadi hasilnya ya belum sebagus milik kalian ya hehe. Harap maklum guys, dan alhasil gambar ini adalah percobaan pertama saya :)


E. Penutup
Demikian pembahasan mengenai gambar vektor. Semoga pembahasan di atas sedikit membantu kalian tentang vektor ya, terima kasih. Tetap semangat saya yakin kalian semua bisa!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara upload foto di Shutterstock

Upload foto shutterstock  Assalamualaikum readers:)      Sudah tahu bukan tentang apa itu contributor shutterstock? Pengertian dan bagaimana cara mendaftarnya?  Setelah kemarin membahas tentang bagaimana membuat akun shutterstock, maka pada artikel kali ini akan membahas tentang bagaimana langkah untuk upload foto di shutterstock. --------------------------------- Langkah-langkah upload foto shutterstock sebagai berikut: 1. Buka aplikasi contributor shutterstock. Lalu klik tanda anak panah di bagian bawah. 2. Selanjutnya, klik start here  untuk mulai memilih gambar. Jika sudah memiliki gambar yang akan di upload kalian bisa pilih gallery , namun jika belum kalian bisa pilih camera untuk memfoto objek.                     Tampilan jika sudah klik start here 3. Setelah memilih foto, tunggu foto untuk upload. Jika foto kalian pada saat proses upload berwarna hijau , maka tandanya foto kalian sukses.Namun jika berwarna merah tandanya foto kalian belum

Tips agar rambut sehat berkilau

Assalamualaikum readers:) Rambut merupakan mahkota bagi para perempuan,memiliki rambut yang sehat dan berkilau adalah keinginan setiap perempuan. Namun,untuk memilikinya tidak mudah karena mungkin ada beberapa faktor yang menghambatnya. Berikut tips rambut sehat agar berkilau: Gunakan shampo yang sesuai dengan rambut kita Aplikasikan kondisioner Gunakan masker dan vitamin rambut secara rutin Rutin memotong ujung rambut Jangan keramas terlalu sering  Jangan terlalu sering menggunakan catokan dan pengering rambut Keramas menggunakan air dingin Hindari sinar matahari langsung yang akan membuat rambut kering dan bercabang Menyisir rambut dengan benar Gunakan minyak rambut sesuai kebutuhan

Mengenal shortlink: pengertian,keuntungan dan kerugian,cara kerja

  Assalamualaikum readers:) Setiap orang pasti menginginkan sebuah penghasilan tambahan namun tidak ingin terlalu menguras tenaganya. Di zaman yang sudah canggih seperti ini sebenarnya begitu banyak cara untuk menghasilkan uang  di internet,termasuk artikel yang akan kita bahas kali ini yaitu shortlink. Tapi apakah kalian sudah tahu apa itu shortlink? Manfaat juga kelebihan dan kekurangan menggunakan shortlink? Bagi kalian yang belum paham tentang apa itu shortlink kalian bisa simak penjelasan berikut.  Simak baik-baik ya… Pengertian shortlink Shortlink adalah sebuah layanan yang biasa digunakan blogger untuk memperpendek URL agar memudahkan orang-orang untuk mengingat URL atau link yang panjang dari blog bersangkutan.Namun penggunaan shortlink ini tidak hanya memberikan fungsi memperpendek URL saja, tapi rupanya juga memungkinkan penggunanya untuk mendapatkan uang.  Keuntungan dan kerugian shortlink Setelah kalian tahu apa itu shortlink,kalian juga harus tahu apa saja keuntungan dan k