Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

Tips agar rambut sehat berkilau

Assalamualaikum readers:) Rambut merupakan mahkota bagi para perempuan,memiliki rambut yang sehat dan berkilau adalah keinginan setiap perempuan. Namun,untuk memilikinya tidak mudah karena mungkin ada beberapa faktor yang menghambatnya. Berikut tips rambut sehat agar berkilau: Gunakan shampo yang sesuai dengan rambut kita Aplikasikan kondisioner Gunakan masker dan vitamin rambut secara rutin Rutin memotong ujung rambut Jangan keramas terlalu sering  Jangan terlalu sering menggunakan catokan dan pengering rambut Keramas menggunakan air dingin Hindari sinar matahari langsung yang akan membuat rambut kering dan bercabang Menyisir rambut dengan benar Gunakan minyak rambut sesuai kebutuhan

Tutorial membuat teks berjalan di powerpoint

Assalamualaikum readers:) Kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial membuat teks berjalan untuk mempercantik tampilan slide membuat presentasi yang sempurna. Berikut cara membuat teks berjalan di powerpoint: Pertama,buka aplikasi powerpoint  Buat teks boks terlebih dahulu  Lalu,copy teks tersebut menjadi dua dan letakan atas bawah Pilih teks yang pertama lalu,klik animation > add animation > more entrance effect > fly in  Langkah kelima klik animation pane > klik tanda panah kecil sebelah kanan > effect option > direction : from left, timing : start with previous,durasi 5 second,reapet until end of slide > ok Selanjutnya,pilih teks yang kedua lalu,klik add animation > more exits effect > fly out Lakukan seperti langkah kelima, klik effect option > direction to right,start with previous,durasi 5 second,reapet until end of slide > ok Terakhir,gabungkan teks satu dan teks dua lalu klik play.  Selesai. Teks tersebut akan berjalan Nah,begitul

Cara agar baterai laptop lebih hemat dan awet

Assalamualaikum readers:) Kelebihan menggunakan laptop untuk para pengguna adalah bisa menggunakannya dimana saja dan kapan saja. Beda halnya dengan PC yang harus tersambung dengan listrik,laptop hanya menggunakan daya baterai yang mampu bertahan hingga beberapa jam. Setiap laptop memiliki ketahanan baterai masing-masing sesuai dengan tipenya,paling kesal jika laptop sedang digunakan namun baterai limit padahal baru di cas.  Nah, berikut saya beritahu bagaimana agar baterai laptop kalian lebih awet: Meredupkan cahaya seminimal mungkin Mengaktifkan mode battery saver Pastikan CD/DVD laptop sedang kosong Hindari membuka program secara bersamaan Cabut semua perangkat yang menyambung ke laptopmu itu karena akan mengambil daya baterai Jangan gunakan speaker laptop secara berlebihan  Hindari penggunaan laptop di lingkungan yang panas atau di bawah sinar matahari Pastikan untuk selalu membersihkan fan laptop yang ada di bagian bawah secara teratur Itulah beberapa cara untuk menghe

resep puding coklat simple

Assalamualaikum readers:) Siapa sih yang gak suka puding coklat? Makanan manis bikin nagih yang disukai oleh semua kalangan baik anak kecil maupun orangtua.   Buat kamu yang ingin membuat puding coklat toping vla susu vanila,kamu bisa mengikuti resep yang sudah saya rangkum yuk simak! Bahan yang dibutuhkan:         • 1 sachet nutrijel coklat         • 1sdm coklat bubuk         • 200 gr gula pasir         • 700 ml susu uht Bahan vla: 1 sachet vla instan rasa vanila 200 ml air Langkah-langkah: Pertama masukan nutrijel,susu,coklat bubuk, gula pasir ke dalam satu wadah. Aduk sampai rata lalu masak diatas kompor dengan api kecil. Aduk dengan pelan secara perlahan,tunggu sampai mendidih dan mengental. Jika sudah tuang ke dalam wadah. Selanjutnya kita membuat bahan vla, masukan  1 sachet vla instan dan air panas 200 ml  ke dalam wadah. Aduk vla sampai rata Terakhir,jika puding sudah dingin kita tuangkan vla yang telah di buat. Selesai. Puding coklat vla susu vanila siap di makan.

6 tips menabung untuk pelajar

 Assalamualaikum readers:) Kali ini saya akan memberikan sedikit tips menabung untuk kalian khususnya para pelajar yang sedang berusaha mengumpulkan dana cadangan di masa depan. Semakin dewasa pastinya semakin bertambah banyak kebutuhan bukan? Meskipun kita mendapatkan uang jajan dari orang tua,tapi pasti uang tersebut tidak cukup untuk kebutuhan sekunder kita.  Menabung memang gampang gampang susah karena mungkin ada beberapa faktor yang membuat kita sulit untuk menabung,misalnya kita terlalu sering melihat online shop yang sedang mengadakan diskon pasti tanpa berpikir panjang kita tergiur untuk membeli barang tersebut apalagi para perempuan, beuhh langsung sikat abis pasti hehehe…. Dan akhirnya uang tersebut ludes.  Berikut tips untuk kalian agar bisa menabung dengan baik:                1.   Menentukan tujuan menabung  Sebelum menabung kita harus tahu apa sih tujuan kita untuk menabung? Tujuan menabung bagi setiap orang tentu berbeda beda, ada yang menabung u

Mengenal shortlink: pengertian,keuntungan dan kerugian,cara kerja

  Assalamualaikum readers:) Setiap orang pasti menginginkan sebuah penghasilan tambahan namun tidak ingin terlalu menguras tenaganya. Di zaman yang sudah canggih seperti ini sebenarnya begitu banyak cara untuk menghasilkan uang  di internet,termasuk artikel yang akan kita bahas kali ini yaitu shortlink. Tapi apakah kalian sudah tahu apa itu shortlink? Manfaat juga kelebihan dan kekurangan menggunakan shortlink? Bagi kalian yang belum paham tentang apa itu shortlink kalian bisa simak penjelasan berikut.  Simak baik-baik ya… Pengertian shortlink Shortlink adalah sebuah layanan yang biasa digunakan blogger untuk memperpendek URL agar memudahkan orang-orang untuk mengingat URL atau link yang panjang dari blog bersangkutan.Namun penggunaan shortlink ini tidak hanya memberikan fungsi memperpendek URL saja, tapi rupanya juga memungkinkan penggunanya untuk mendapatkan uang.  Keuntungan dan kerugian shortlink Setelah kalian tahu apa itu shortlink,kalian juga harus tahu apa saja keuntungan dan k

Pinterst -pengertian,manfaat

Assalamualaikum readers:) Siapa sih yang gak tau sosial media yang satu ini? Meski tidak sebooming instagram dan twitter namun fitur pinterest tidak kalah keren loh guys.   Dikutip dari laman wikipedia Pinterest adalah virtual pinboard di mana Anda bisa mengunggah foto atau gambar yang bisa dimasukkan kedalam kategori-kategori (semacam album atau folder) yang bisa di customize namanya.  Semisal kategori 'food and drink' di mana berisi foto dan gambar makanan dan minuman. Anda juga bisa mengikuti akun lain dan re-pin pin milik akun lain (seperti retweet pada Twitter) tanpa harus mengikuti pemilik pinboard.       Pinterest lahir sekitar  Maret 2010 silam. Sang Pendiri, Ben Silbermann tidak pernah menyangka situs yang ia buat akan menjadi besar. Hingga penggunanya mencapai 10.000 orang, Ben masih tetap sendiri mengelola sosial media tersebut. Baru di 2011 Ben membuka diri dengan banyak pihak. Pada tahun itu juga, Majalah Time menyebut Pinterest sebagai salah satu dari

Cara mengatasi rasa malas

Assalamualaikum readers:) Terkadang rasa malas kerap muncul kapan saja dan bingung harus gimana sih kita mengatasinya? Setiap manusia pasti pernah bermalas-malasan sampai timbul penyesalan di akhir, tidak terkecuali saya. Meskipun dianggap sepele,namun berdampak besar loh guys karena hal tersebut dapat menghambat aktivitas dan pekerjaan yang seharusnya dilakukan secara produktif. Oleh karena itu,yuk simak cara mengatasi rasa malas. Berikut cara mengatasi rasa malas yang mudah untuk diterapkan: Segera kerjakan dan jangan menunda Mungkin kebanyakan dari kita sering menunda pekerjaan apalagi jika mendapat hal yang susah atau tidak disukai pasti banyak yang memilih untuk menundanya,jangan dilakukan lagi ya guys karena itu hanya akan menambah beban otak. Yuk segera kerjakan mulai dari hal yang kecil,jika kita sudah terbiasa secara tidak sadar kita sudah keluar dari zona kemalasan hehe.. Membuat to do list Dengan adanya to do list kita sudah memiliki jadwal harian yang akan dilak